BERITABULUKUMBA.COM - Setelah sempat turun harga, kini mata uang digital (crypto) Bitcoin kembali naik.
Per hari ini Selasa 21 Juni 2022, harga 1 Bitcoin naik ke level Rp312.186.422.
Hasil itu berdasar harga yang dicantumkan situs Google.com pada jam 14:35 Waktu Indonesia Tengah (WITA).
Baca Juga: Harga Bitcoin dan Ethereum Melonjak Sore Ini
Ini adalah harga tertinggi untuk 1 Bitcoin pasca anjlok di pekan ini.
Sehari sebelumnya Senin (20/6) harga 1 Bitcoin berada pada angka Rp309 Jutaan.
Harga terendah 1 Bitcoin pekan ini terjadi pada 18 Juni 2022 saat menyentuh Rp262 jutaan.
Baca Juga: Harga Bitcoin Hari Ini Rebound ke Rp299.713
harga kripto Ethereum turut naik hari ini ke angka Rp17.138.000. ***
Artikel Terkait
Bitcoin Melonjak Usai Presiden Joe Biden Teken Kebijakan Kripto
Aset Kripto GMT, ADP dan DNT Listing di Indodax, Trading Mulai 19 Mei 2022
Bappebti: Tak Semua Robot Trading Penipuan, Pemerintah Segera Terbitkan
Harga Bitcoin Hari Ini Rebound ke Rp299.713
Harga Bitcoin dan Ethereum Melonjak Sore Ini