H Amry mengungkap tak bermasalah jika ada yang mengaku pengurus lain dan ingin memakmurkan ICDT.
"Kalau ada mau jadi ketua ICDT itu bagus, karena semakin banyak orang mau berbuat untuk perbaiki ICDT itu semakin bagus, artinya sudah banyak orang yang sadar dan ingin perhatikan Masjid Kebanggaan orang Bulukumba itu dan seseorang tidak bisa dilarang sepanjang itu positif," tutup H Amry. ***
Artikel Terkait
Kunjungan Kerja ke Bulukumba, Andi Yuliani Paris Minta Bupati Andi Utta Tulis Buku
Bupati Andi Utta Tutup Even Menembak Internasional di Bulukumba
Pemkab Bulukumba Kembali Raih WTP, Andi Utta: Capaian Ini Harus Lebih Ditingkatkan
Humas Pemkab: H Amry Sah Ketua Umum ICDT Bulukumba
Askab PSSI Bulukumba Mulai Data Klub