Hasil Final Road Race Bulukumba 2016, Maulana Ibrahim Juara Umum

Maulana Ibrahim Juara Umum, Baju Merah. Foto Kabkota.com
Maulana Ibrahim Juara Umum, Baju Merah. Foto Kabkota.com

BULUKUMBA,BBOnews.com — Ini dia hasil road race yang digelar di Kabupaten Bulukumba 24-25 September 2016. Rider asal Bone Maulana Ibrahim, menjadi juara umum dengan raihan empat podium pertama.

Maulana Ibrahim menaklukkan Sirkuit Lingkar Pinisi Bulukumba. Sebelumnya Maulana Ibrahim juga sukses menaklukkan road race Kabupaten Sinjai pekan lalu. Maulana Ibrahim menyabet 4 gelar di kelas MP3 (Juara 1), MP4 (Juara 1), MP5 (Juara 3), dan MP6 ( Juara 1). Maulana dilansir dari situs Kabkota.com adalah joki kuda besi yang masih duduk di bangku kelas 1 SMP.

Dia terbilang hebat yang sejak awal babak penyisihan sudah memperlihatkan manuver handal, teknik dan skill balap layaknya pembalap profesional hingga akhirnya berhasil menyingkirkan 68 pesaingnya. “Senang bisa jadi juara meski saya bukan orang Bulukumba tapi masyarakat sini menyambut baik saya yang dapat juara. Saya memang suka balap sejak masih SD,”ujarnya.

Hasil kejuaraan Road Race Sahabat Muda Bulukumba 2016:
MP1 bebek 4 tak 150 cc
Juara 1: Iskar H.U
Juara 2 : Ridwan De Aji
Juara 3 : Arman Tongge
Juara 4 : Ahmad Madong
Juara 5 : Harnino SJ

Advertisement

MP2 4 tak 125 cc
Juara 1: Iskar H.U
Juar 2 : Ahmad Madonk
Juara 3 : Ridwan De Aji
Juara 4 : Arman Tongge
Juara 5 : Tompo Elmas

Mp3 Bebek 4 Tak 110 cc
Juara 1: Maulana Ibrahim
Juara 2: Abul Mahfud
Juara 3: Fadil M
Juara 4: Diki Rinaldi
Juar 5: Satria A

Mp4 Bebek 4 Tak 125 cc
Juara 1: Fahri Sandi
Juara 2: Arafah Brow
Juara 3: Maulana Ibrahim
Juara 4: Fadhil M
Juara 5: Dicky R

Mp5 Bebek 4 tak 150 cc
Juara 1: Maulana Ibrahim
Juara 2: A.Fahreza M
Juara 3: Renaldi
Juara 4: Kemal M
Juara5: Fatur R

Advertisement

Metik 130cc
Juara 1: Arman Tongge
Juara 2: Arya Bintang
Juara 3: Derick Ap
Juara4: Dedhi S
Juara 5: Satria A

Scoter Vespa
Juara 1: Hamka Stoner
Juara 2: Wawan
Juara 3: Onccong
Juara 4: Sahrul G
Juara5: Rusdiayanto

Supermoto 4 Tak 250cc
Juara 1: A.Reza R
Juara 2: Fitra Has
Juara 3: Agam M
Juara 4: Arfan Brow
Juara 5: Ardi

Advertisement

*Disclaimer: 
Informasi dalam website ini disediakan hanya untuk tujuan informasi umum, bukan saran keuangan atau investasi. Pembaca bertanggung jawab sepenuhnya atas tindakan mereka. Selalu lakukan riset mandiri sebelum membuat keputusan terkait keuangan Anda.

Komentar